Jangan Pernah Melakukan Transaksi Hanya Melalui Contact Center!

Sabtu, 27 Januari 2018

Cara Menghubungi CS PT Bank CCB Indonesia

Cara Menghubungi CS PT Bank CCB Indonesia
Bank CCB Indonesia

PT Bank China construction Bank Indonesia Tbk yang biasa juga disingkat Bank CCB Indonesia merupakan perusahaan perbankan swasta hasil merger dari PT Bank Arta daerah dengan PT Bank Windu Kentjana Internasional pada tahun 2016. Sampai dengan saat ini perusahaan tetap fokus melakukan pembiayaan pada usaha kecil dan menengah.

Bank CCB Indonesia telah memiliki jaringan kantor cabang di beberapa kota besar di Indonesia jumlahnya lebih dari 100 kantor cabang. Selain fokus dengan peningkatan kualitas pelayanan di jaringan kantor cabang produk dan layanan juga terus dikembangkan diantaranya menyediakan layanan Payroll.

Berikut ini cara menghubungi CS Bank CCB Indonesia melalui contact center di bawah:

PT. Bank China Construction Bank Indonesia Tbk.
Kantor Pusat
Equity Tower Lt. 9
Sudirman Central Business District (SCBD) Lot 9
Jl. Jendral Sudirman Kav. 52-53
Jakarta Selatan 12190
Phone : +62 51401707
Fax : +62 51401708, +62 51401709

Contact center baik melalui sambungan telepon maupun faksimili milik Bank CCB Indonesia memiliki jam operasional aktif mulai pukul 08.00 pagi sampai dengan jam 04.00 sore Waktu Indonesia Barat. Berbagai informasi dan bantuan terkait layanan dan produk perbankan bisa kita dapatkan melalui sambungan call center atau datang langsung ke kantor cabang Bank CCB Indonesia terdekat.

Sedangkan untuk divisi human capital disediakan layanan customer service di alamat email resmi:

Email: recruitment@idn.ccb.com

Atau bagi Anda yang tidak bisa berkomunikasi langsung dengan customer service melalui sambungan telepon disediakan kontak formulir online di halaman website resmi Bank CCB Indonesia.

Form: https://idn.ccb.com/contact.html

Jadi itulah cara menghubungi CS PT Bank CCB Indonesia.

Cara Menghubungi CS PT Bank CCB Indonesia Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin