Jangan Pernah Melakukan Transaksi Hanya Melalui Contact Center!

Senin, 12 November 2018

Cara Menghubungi Pegadaian 24 Jam

Cara Menghubungi Pegadaian 24 Jam
Cara Menghubungi Pegadaian 24 Jam

PT Pegadaian merupakan perusahaan berbasis finansial di mana misinya menjadi perusahaan finansial terbaik di Indonesia dan agen inklusi keuangan sehingga mampu memberikan manfaat dan keuntungan optimal bagi masyarakat dan mengembangkan bisnis.

Sejarah Pegadaian cukup panjang dimulai sejak tahun 1746 ketika masa pemerintahan VOC Belanda dan terus berevolusi mampu bersaing dengan perusahaan financial lainnya seperti perbankan hingga akhirnya di tahun 2012 berubah menjadi persero.

Berikut ini cara menghubungi Pegadaian:

Contact center
Kita bisa dengan mudah menghubungi nomor telepon contact center pegadaian support 24 jam bisa melalui telepon seluler Adapun sambungan telepon rumah di bawah ini.

Telepon - 1500569
(021) 80635162 / 8581162

Kantor Pusat Pegadaian
Alamat: Jl. Kramat Raya 162 Jakarta Pusat
10430 INDONESIA.
Telepon: 021-3155550

Faximile
Jika membutuhkan komunikasi lebih dari sekedar sambungan suara kita bisa menghubungi pegadaian 24 jam melalui faksimile.

Fax: (021) 80635162

Jaringan kantor cabang
Pegadaian telah menempatkan jaringan kantor cabang hampir di seluruh kota dan kabupaten di Indonesia sehingga lebih mudah dijangkau oleh masyarakat untuk mendapatkan layanan dan produk Pegadaian. Di masing-masing abang Pegadaian telah tersedia customer service.

Jejaring sosial
Pegadaian memanfaatkan jejaring sosial untuk berbagi informasi dan ini bisa kita hubungi sewaktu-waktu yang ada ini akan direspon oleh customer service.

Facebook: facebook.com/PegadaianPersero
Twitter: twitter.com/Pegadaian
YouTube: youtube.com/channel/UCwSXbjMiC7fOPwT_Chwrm4w

Dengan menghubungi salah satu kontak pegadaian di atas kita bisa mendapatkan informasi maupun bantuan seperti syarat untuk menggadaikan barang, biaya-biaya yang dibebankan ketika proses penggadaian barang, jumlah dana yang bisa kita dapatkan sesuai dengan jenis barang yang digadaikan, informasi terkait investasi tabungan emas Pegadaian. Serta bantuan umum lainnya.

Baca juga: Cara Menghubungi Bank BRI 24 Jam Bebas Pulsa

Itulah cara menghubungi Pegadaian yang support 24 jam.

Cara Menghubungi Pegadaian 24 Jam Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin